Friday 15th of November 2024
×

Alamat Lengkap dan Jam Operasional Brasserie Bakery Palembang Terbaru, Tempat Berburu Berbagai Jenis Kue

Alamat Lengkap dan Jam Operasional Brasserie Bakery Palembang Terbaru, Tempat Berburu Berbagai Jenis Kue

--

ASCOMAXX.com - Toko roti Brasserie Bakery Palembang menjadi tempat favorit yang banyak dikunjung. Tak heran, karena disini menyediakan berbagai olahan kue ataupun dessert manis dengan tampilan yang mewah dan lucu. Berikut ini akan kami berikan daftar harga menu delivery Brasserie Bakery Palembang.

Toko Roti Brasserie Bakery ini merupakan Brand Lokal yang berasal dari Kota Palembang, Sumatera Selatan, yang berdiri sejak tahun 2002. Brasserie Bakery merupakan Premium Bakery pertama di kota Palembang yang menghadirkan konsep dapur terbuka. Hal ini menjamin bahwa produk roti – roti yang di produksi di tempat akan selalu segar.

Brasserie Bakery menjadi salah satu tempat rekomendasi berburu makanan manis seperti kue dan roti di Palembang. Dengan harga yang cukup terjangkau dan sesuai dengan kualitas rasa yang diberikan, tidak perlu ragu lagi untuk berkunjung kesana. Varian – varian roti yang dihadirkan juga sangat banyak, sampai saat ini telah menciptakan kurang lebih 80 varian produk.


Baca juga: Daftar Harga Menu Kopi Kenangan, Makassar Town Square Terbaru 2023, Nikmati Kuliner Kopi Favoritmu!

Baca juga: Daftar Harga Menu Delivery Restoran Kimukatsu Mal SKA Pekanbaru Terbaru 2023, Rekomendasi Tempat Makan Keluarga

Baca juga: Jadwal Kapal PELNI Pantoloan-Balikpapan Maret 2023, Lengkap dengan Daftar Harga Per Kelasnya

Alamat Lengkap dan Jam Operasional

Mengenai Alamt lengkap toko roti ini, kalian bisa membeli langsung ke store offlinenya yang berada di Jl. POM IX No.68, Lorok Pakjo, Kec. Ilir Bar. I, Kota Palembang, Sumatera Selatan. Untuk jam operasional, dibuka mulai pukul 08.00 hingga 20.00 waktu setempat untuk setiap harinya. Jangan lupa untuk warga Palembang berkunjung ke tempat rekomendasi roti satu ini. 

Daftar Menu Brasserie Bakery Palembang

Nama Menu Harga

Abon Ayam Pedas

Rp 17.000

Abon Sapi

Rp 18.000

Blueberry

Rp 14.500

Coffee Boy

Rp 16.500

Coklat Spider

Rp 16.500

Coklat Cream Keju

Rp 17.000

Coklat Meises

Rp 16.500

Coklat Mexico

Rp 16.500

Coklat Skipy

Rp 18.500

Cream Keju

Rp 17.000

Daging Sapi

Rp 19.000

Kacang Hijau

Rp 15.000

Kacang Merah

Rp 16.500

Kepang Keju

Rp 16.000

Kismis Kelapa Keju

Rp 16.000

Kulit Nangka Cokelat

Rp 18.000

Lava Choco Bread

Rp 17.000

Long Cheese

Rp 16.000

Mexico Cokelat Keju

Rp 17.000

Mexico Laba-Laba

Rp 16.000

Nanas

Rp 16.000

Pisang Cokelat

Rp 16.500

Pizza Brasserie

Rp 17.000

Pizza Mini

Rp 19.000

Polo Srikaya Kismis

Rp 16.000

Raisin Mexico

Rp 16.000

Roti Kribo

Rp 17.000

Rye Cheese

Rp 18.500

Sosis Keju Brasserie

Rp 23.500

Srikaya Cokelat

Rp 16.000

Srikaya Keju

Rp 16.500

Srikaya Pandan

Rp 16.000

Strawberry

Rp 14.500

Abon Gulung

Rp 17.000

Abon Jagung

Rp 17.000

Ayam Charsiu

Rp 17.000

Beef Cheese

Rp 17.000

Chicken Yakiniku

Rp 23.500

Coffee Durian

Rp 21.500

Cream Cheese Blueberry

Rp 18.500

Daging Asap

Rp 18.500

Daging Ayam

Rp 17.000

Danish

Rp 16.000

Double Cokelat

Rp 17.000

Flosy Chicken

Rp 24.000

Golden Skin

Rp 16.500

Ikan Tuna

Rp 21.500

Jagung Manis

Rp 16.500

Honey Beef

Rp 20.000

Keju

Rp 16.500

Lapis Keju

Rp 16.500

Mickey Mouse

Rp 16.500

Mocca Meises

Rp 16.500

Pisang Keju

Rp 16.500

Pizza Cup

Rp 18.000

Red Been Cup

Rp 16.000

Roti Durian

Rp 21.500

Sosis Cheese

Rp 18.000

Sosis Sapi Batang

Rp 17.000

Zebra

Rp 16.500

Roti Talas

Rp 17.000

Sumber:

UPDATE TERBARU