Friday 15th of November 2024
×

Harga Ayam Bangkok Pakhoy Terbaru 2023 Sesuai dengan Jenisnya, Bisa Mencapai Puluhan Juta Rupiah!

Harga Ayam Bangkok Pakhoy Terbaru 2023 Sesuai dengan Jenisnya, Bisa Mencapai Puluhan Juta Rupiah!

--

ASCOMAXX.com – Artikel berikut ini adalah informasi mengenai harga ayam bangkok pakhoy yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Ayam merupakan salah satu hewan aves atau unggas yang bernafas dengan paru-paru, memiliki paruh dan memiliki 2 kaki yang fungsinya untuk menggaruk tanah agar bisa mencari makan. Ayam adalah jenis burung yang akan dimanfaatkan daging, telur, bahkan bulunya.


Baca juga: Harga Tiket Kapal Laut Manokwari-Sorong Maret 2023, Hanya Tersedia dari PELNI

Baca juga: Daftar Harga Menu Delivery D'Cika Cakes and Bakery Terbaru 2023, Aneka Jenis Kue Hingga Jajanan Pasar Tersedia Disini

Baca juga: Alas Trawas Cafe Mojokerto: Harga Menu 2023, Lokasi, Jam Operasional, dan Fasilitas

Baru-baru ini, ayam pakhoy sedang menjadi perbincangan hangat di dunia ayam laga. Hal tersebut dikarenakan ayamh pakhoy dapat mengungguli keganasan ayam birma yang pernah menjadi penguasa dunia ayam laga. Ayam pakhoy digadang-gadang menjadi generasi penerus pada gelanggang laga.

Tentang Ayam Bangkok Pakhoy

Dilansir dari berbagai sumber, ayam bangkok pakhoy merupakan salah satu jenis ayam aduan yang memiliki kecepatan dan akurasi pukulan yang memadai. Terkadang, ayam tersebut juga sering merepotkan ayam bangkok dan ayam aduan lainnya setiap pertandingan sabung ayam berlangsung.

Ciri-Ciri Ayam Bangkok Pakhoy

Berikut ini adalah ciri-ciri ayam pakhoy:

1. Indukan Jantan

• Bentuk kepala seperti buah pinang
• Tulang leher rapat
• Kaki dan sisik kering
• Tulang ekor rapat dan keras
• Kepak sayap rapat ke dalam
• Bentuk badan bulat layaknya jantung pohon pisang
• Bulu mengkilap

Sumber:

UPDATE TERBARU