Saturday 21st of December 2024
×

UPDATE! Mobile Suit Gundam: The Witch from Mercury Season 2 Resmi Rilis 9 April Mendatang

UPDATE! Mobile Suit Gundam: The Witch from Mercury Season 2 Resmi Rilis 9 April Mendatang

--

Namanya adalah Suletta Mercury. Dengan cahaya merah menyala di hatinya yang murni, gadis ini berjalan selangkah demi selangkah melewati dunia baru.

Sementara untuk pemerannya, antara lain Kana Ichinose sebagai Sulette Mercury, Lynn sebagai Miorene Rembran, Youhei Azakami sebagai Gel Jeturk, Natsuki Hanae sebagai Elan Ceres, dan masih banyak pemeran lainnya.

Jadwal Rilis Mobile Suit Gundam: The Witch from Mercury Season 2


Setelah teaser visual untuk season kedua dirilis, gambar promosi yang dihadirkan yaitu menampakkan Suletta dan Miorene dalam lanskap yang rusak dengan Gundam Aerial di belakang mereka. Pada Mobile Suit Gundam: The Witch from Mercury Season 2 ini akan dirilis kembali dan dijadwalkan tayang pada 9 April 2023 mendatang.

Nantinya,Mobile Suit Gundam: The Witch from Mercury Season 2 akan tayang selama 12 episode. Selain itu, diumumkan bahwa akan ada acara pameran Mobile Suit Gundam: The Witch from Mercury di Shibuya dari tanggal 10 hingga 12 Maret.

Baca juga: Link Nonton Drama Korea Kokdu: Season of Deity (2023) Episode 13 Sub Indo dan Jadwal Tayangnya, Rahasia Masa Lalu Kokdu dan Gye Jeol

Baca juga: Link Nonton Donghua Killer Seven Season 4 Full Episode Sub Indo, Petualangan Wu Liuqi yang Makin Epic

Baca juga: Nonton Drama BL Love Syndrome III (2023) Episode 2 Sub Indo Lengkap Dengan Spoiler dan Jadwal updatenya

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait jadwal rilis Mobile Suit Gundam: The Witch from Mercury Season 2. Untuk kalian yang sudah menunggu serial terbarunya ini harus sedikit bersabar, hingga april mendatang. Sekian artikel kali ini, semoga bermanfaat.

Sumber:

UPDATE TERBARU