Rekomendasi Hadiah Sidang Skripsi Bermanfaat dan Harga di Bawah Rp100 Ribu
--
Baca juga: Cara Cek Saldo PKH Online 2023 Lewat HP, Gampang Banget dan Langsung Berhasil 100%
Baca juga: Contoh Perusahaan BUMN di Indonesia yang Banyak Jadi Incaran Para Pencari Kerja, Berminat?
4. Buku Catatan
Buku catatan adalah bisa menjadi tempat untuk menuliskan berbagai pemikiran, ide, serta keluh kesah. Selain itu, membiasakan diri untuk menulis di buku bisa melatih otak buat ikut aktif memilah informasi dan meningkatkan literasi.
5. Buket Camilan
Tak hanya bunga, kamu juga bisa memberikan buket camilan dengan isian camilan kesukaan temanmu, seperti cokelat, biskuit, hingga keripik.
6. Lilin Aromaterapi
Memberikan kado sidang skripsi berupa lilin aromaterapi bisa meninggalkan kesan tersendiri. Sebab, lilin aromaterapi dapat membantu seseorang menjadi lebih rileks dan membantu otak menjadi lebih produktif saat berpikir.
7. Scrapbook
Scrapbook adalah buku yang berisi foto-foto dan tulisan untuk mengenang memori atau kejadian di masa lampau. Kamu bisa membuat scrapbook sendiri yang berisikan kenangan selama masa kulian bersama sahabat, ya!
Nah, itulah informasi mengenai rekomendasi kado sidang skripsi bermanfaat dan murah yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat!