Thursday 26th of December 2024
×

Sinopsis Film Horor Losmen Melati (2023), Hadirkan Visual Keren Tentang Penginapan Tua Bekas Perkebunan Belanda

Sinopsis Film Horor Losmen Melati (2023), Hadirkan Visual Keren Tentang Penginapan Tua Bekas Perkebunan Belanda

--

ASCOMAXX.com - Film terbaru yang akan kita bahas kali ini merupakan film horor dari Indonesia berjudul Losmen Melati yang akan segera tayang pertengahan Maret 2023. Untuk kalian yang penasaran dengan kisahnya, simak ulasan berikut terkait sinopsis lengkapnya.

Film horor selalu memberikan kesan yang menarik untuk ditonton. Meskipun sebagian orang takut menontonnya, tapi daya tarik film horor selalu dapat memikat. Film horor sendiri kadang juga diadaptasi oleh cerita legenda mistis dan kisah nyata masyarakat Indonesia.


Film Horor Losmen Melati (2023) ini disutradarai oleh Mike Wiluan. Film ini merupakan film orisinal dari Catchplay yang akan segera tayang di bioskop-bioskop Indonesia. Losmen Melati ini menghadirkan setting dengan bernuansa klasik karena dikisahkan bahwa Losmen Melati dulunya adalah perkebunan Belanda.

Dalam film ini nantinya akan ditampilkan berbagai karakter hantu yang jarang ditemui di film-film horor Indonesia. Dari film tersebut, terlihat beberapa pemain diantaranya Alexandra Gottardo, Kiki Narendra, Fandy Christian, Dwi Sasono, dan sederet pemain berbakat lainnya ini memiliki pendekatan yang bervariasi. Makin kan penasaran kan pastinya, simak sinopsinya dibawah ini.

Baca juga: Sinopsis Film Malaysia Seratus (2022), Hafiz Selidiki Penculikan Sang Ibu Dengan Modal RM100

Baca juga: Sinopsis Film Khanzab (2023) Sajikan Kisah Horor Religi Mencekam Soal Sosok Misterius yang Meneror Sholat Dengan Menjelma Makmum

Baca juga: Sinopsis Film Luther: The Fallen Sun (2023) John Rela Kabur Dari Penjara Untuk Memburu Sang Pembunuh Berantai Sadis

Sinopsis Film Losmen Melati (2023)

Film ini mengisahkan tentang sebuah penginapan tua yang dahulunya bekas perkebunan Belanda. Penginapan ini diurus oleh seorang perempuan bernama Madam Melati yang kemudian menjadi nama dari penginapan ini, yaitu Losmen Melati.

Sumber:

UPDATE TERBARU