Friday 24th of January 2025
×

Daerah Pegunungan Biasanya Menghasilkan Makanan yang?

Daerah Pegunungan Biasanya Menghasilkan Makanan yang?

--

ASCOMAXX.com – Bumi memiliki berbagai kenampakan alam yang membentang luas, salah satunya adalah pegunungan. Diketahui jika daerah pegunungan sendiri ternyata memiliki beberapa hasil makanan yang khas.

Pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai hasil makanan dari daerah pegunungan yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!


Baca juga: Profil Abah Agam, Disebut Sebagai Sosok Suami Baru Umi Yuni, Ibunda Alvin Faiz

Baca juga: Kuat Lemahnya Bunyi Dibatasi Garis Disebut? Simak Jawabannya Disini!

Baca juga: Asal Usul Sejarah Salo Green Rivers di Riau, Aliran Hijau Sungainya Disebut Karena Giok Gaib

Pegunungan adalah salah satu area geografis berupa rentetan dari beberapa gunung-gunung atau bukit yang terkait secara geologis yang membentuk suatu deret atau bentangan.

Daerah pegunungan sendiri terkenal memiliki iklim yang dingin sehingga sangat cocok digunakan untuk bercocok tanam. Indonesia sendiri memiliki berbagai rangkaian pegunungan mulai dari Sabang hingga Merauke.

Suhu di pegunungan yang rendah juga membuat warga asli harus bisa memanfaatkan bahan makanan yang didapatkan dari sekitar agar bisa membantu menghangatkan badan. Namun kebanyakan, bahan makanan yang tersedia adalah sayur mayur.

Sumber:

UPDATE TERBARU