Saturday 23rd of November 2024
×

1 Ampere Berapa Watt? Berikut Cara Hitung Lengkap dengan Tabel Konversi Satuannya

1 Ampere Berapa Watt? Berikut Cara Hitung Lengkap dengan Tabel Konversi Satuannya

--

3. KVA

Memiliki kepanjangan Kilo Volt Ampere. Sama dengan KV, 1 KVA sama dengan seribu Volt. KVA bisa didapatkan dengan melakukan perhitungan rumus daya, namun daya yang sudah dihasilkan bukan daya yang sebenarnya.


Baca juga: Mengenal Alat Musik Tradisional dari Jawa Tengah, Ada Apa Saja?

Baca juga: Baca Marriage Revamp Chapter 7 Bahasa Indonesia Lengkap Dengan Bocorannya: Arti Dari Sebuah Keluarga

Baca juga: 7+ Rekomendasi Anime Donghua Terbaik Sepanjang Masa, dari Genre Aksi, Kultivasi, Hingga Romantis

4. Ampere

Ampere disimbolkan dengan huruf I besar, atau intensity untuk penyebutan Bahasa Inggris. Ampere digunakan untuk menyebut besaran arus yang ada pada listrik. Arus listrik bisa terjadi karena pergerakan electron dari konduktor.

5. VAR

VAR memiliki kepanjangan volt ampere reaktif. Satuan ini sering ditemukan pada sistem instalasi listrik, khususnya yang menggunakan jenis listrik tiga phase. Semakin besar VAR, maka faktor daya akan semakin rendah.

6. Watt

Satuan watt ini merupakan salah satu satuan kelistrikan yang menyatakan besaran data listrik yang ada pada berbagai macam komponen elektronika.

2 Ampere Berapa Watt?

Untuk lebih jelasnya, kamu bisa mengetahuinya melalui tabel berikut ini:

Sumber:

UPDATE TERBARU