Tuesday 24th of December 2024
×

2 Cara Daftar MyPertamina Untuk Membeli BBM Subsidi Dengan Metode Pembayaran Digital Dapat Reward Poin

2 Cara Daftar MyPertamina Untuk Membeli BBM Subsidi Dengan Metode Pembayaran Digital Dapat Reward Poin

--

Cara Daftar MyPertamina Untuk Membeli BBM Subsidi

1. Cara daftar MyPertamina lewat aplikasi

  1. Download aplikasi MyPertamina melalui Google Play Store atau App Store.
  2. Klik daftar.
  3. Masukkan nama lengkap, nomor telepon, tanggal lahir, PIN 6 digit dan ketik ulang 6 digit lalu klik Daftar.
  4. Masukkan kode OTP yang diberikan melalui SMS untuk melakukan verifikasi
  5. Klik Ok,
  6. Login,
  7. Hubungkan sarana pembayaran lewat menu metode pembayaran pada ikon Akun.
  8. Pilih beberapa cara pembayaran mulai dari menyambungkan aplikasi LinkAja, Ovo, Gopay hingga kartu debit.
  9. Lengkapi data diri di akunnya dengan mengklik menu edit profil, lalu melengkapi nama lengkap, email, nomor KTP, tempat lahir, jenis kelamin, hobi dan alamat lengkap.

Baca juga: Sinopsis Series Katarsis (2023) Episode 7, Polisi Curiga Jika Tara Akar Dari Kasus Pembunuhan!


Baca juga: Kartu Prakerja Gelombang 49 Resmi Ditutup! Cek Linknya Untuk Ketahui Statusmu

Baca juga: Jadwal Tayang Film Surga di Bawah Langit, Hadirkan Reza Rahardian yang Tayang di Akhir Bulan Maret 2023!

2. Cara daftar MyPertamina online lewat website

  1. Buka website https://subsiditepat.mypertamina.id/ atau dengan scan QR pendaftaran.
  2. Di halaman depan pendaftaran centang pada kotak.
  3. Klik daftar sekarang.
  4. Isi data diri sesuai KTP pada kolom yang tersedia dan upload juga foto KTP serta foto diri.
  5. Masukkan password untuk digunakan jika ada perubahan data. 
  6. Jika sudah terisi dengan benar, klik selanjutnya.
  7. Isi data kontak dan alamat secara lengkap.
  8. Pilih jenis subsidi.
  9. Pilih tipe customer.
  10. Di bagian isian data kendaraan, upload foto STNK dan foto kendaraan dan nopol. Pastikan foto yang diupload jelas dan sesuai contoh yang diberikan.
  11. Masukkan data pengguna kendaraan yang didaftarkan.
  12. Beri centang pada kotak persetujuan privasi data, lalu klik daftar pengguna BBM subsidi.
  13. Pendaftaran pelanggan BBM subsidi akan melalui proses konfirmasi data dalam tujuh hari kerja.

Sekian informasi yang bisa kami sampaikan tentang cara daftar MyPertamina melalui artikel kali ini. Semoga bisa bermanfaat utnuk kalian semuanya, ya!

Sumber:

UPDATE TERBARU