Monday 20th of January 2025
×

Resep Bumbu Rawon Asli Jawa Timur, Ikuti Petunjuk di Bawah Ini Untuk Mendapatkan Rasa yang Medok

Resep Bumbu Rawon Asli Jawa Timur, Ikuti Petunjuk di Bawah Ini Untuk Mendapatkan Rasa yang Medok

--

Cara Membuat:

Tumis bumbu halus sampai harum dan benar-benar tanek (keluar minyak) supaya tidak langu
Tambahkan daun jeruk dan serai
Masukkan daging
Masak sampai berubah warna
Tambahkan air
Masak sampai mendidih, kecilkan api
Tutup panci, masak sampai empuk
Masukkan daun bawang
Tambahkan gula dan garam sesuai selera
Tunggu mendidih dan matikan
Taburi bawang goreng


Demikianlah informasi terupdate mengenai  resep bumbu rawon jawa timur yang bisa coba kamu gunakan. Jangan lupa berikan pendapatmu mengenai resep ini jika kamu sudah mencoba memasaknya. 

Sumber:

UPDATE TERBARU