4 Teknik Dasar Gulat, Seni Bela Diri Populer dan Eksis di Olimpiade Lebih dari 100 Tahun
--
3. Joint Lock
Dalam teknik ini seorang pegulat hanya perlu mengisolasi sendi lawan agar lawan tidak bisa bergerak. Teknik ini akan memberikan rasa sakit pada bagian sendi dan mampu memicu cedera pada lawan.
Baca juga: Tutorial Bobol WiFi ZTE Indihome Mudah, Cukup Modal Aplikasi Berikut Langsung Bisa Akses
Baca juga: Tutorial Screenshot HP POCO X5 Pro 5G, Mudah Banget Lakukan Cara Berikut Ini!
Risiko yang terjadi antara lain yaitu kerusakan otot, ligamen dan tendon. Lawan bahkan berpotensi mengalami patah tulang karena gerakan ini.
4. Grappling Hold
Terakhir, teknik ini sangat tepat digunakan untuk mengendalikan gerakan dan posisi lawan. Gerakan grappling berfokus pada clinching, submission dan juga pinning.
Nah, itu dia informasi mengenai teknik dasar gulat yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat, ya!