Friday 20th of December 2024
×

Profil dan Biodata Della Dartyan, Mantan Model Miss Asean 2013 Sekaligus Artis, Lengkap dari Umur, Instagram, Hingga Agama

Profil dan Biodata Della Dartyan, Mantan Model Miss Asean 2013 Sekaligus Artis, Lengkap dari Umur, Instagram, Hingga Agama

Della Dartyan--

ASCOMAXX.com – Nama artis Della Dartyan mungkin tak asing bagi kalian yang merupakan pecinta film dan dunia permodelan. Nah, pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai profil dan biodata Della Dartyan yang merupakan aktris film dan model. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Della Dartyan merupakan seorang model, presenter dan juga aktris Indonesia. Della Dartyan mengawali kariernya di dunia entertaiment sebagai seorang model. Di tahun 2012, Della Dartyan mewakili provinsi Banten dalam pagelaran Puteri Indonesia 2012.


Baca juga: Daftar Line Up Artis We The Fest 2023, Siap Gelar Konser 21-23 Juli 2023

Baca juga: Biaya Les Vokal Indra Aziz (Vokal Plus), Pelatih Penyanyi Profesional Hingga Artis Terkenal

Baca juga: Daftar Pemeran Film An Affair to Forget (2022), Nikah Dengan Artis yang Hobi Selingkuh, Kehidupan Pengacara Ini Hancur Lebur

Pada tahun 2013, Della Dartyan ikut dalam kompetisi Miss ASEAN 2013 dan mendapatkan gelar Miss Fotogenic.

Di tahun 2017, Della Dartyan menjadi pembawa acara petualang: My Trip My Adventure. Lalu ditahun 2018, ia mendapatkan peran di film layar lebar yang berjudul: Love For Sale. Berkat aktingnya yang cemerlang, membuat ia mendapatkan 2 piala Indonesian Movie Awards sebagai aktris pemeran wanita pendatang baru terbaik dan aktris pemeran wanita pendatang baru terbaik.

Sumber:

UPDATE TERBARU